Buku ini disusun untuk membantu siswa supaya mampu membangun kompetensi di bidang kimia. Penyajian materi ini menggunakan materi CTL, supaya siswa mampu mengambangka kreativitas dengan imajinasi, intuisi dan penemuannya serta mampu memecahkan masalah dan mengomunikasikannya dalam kehidupan sehari-hari.
Tidak mengenal kata "sulit" untuk mempelajari ilmu Kimia. begitulah komitmen kami dalam menyusun buku pelajaran kimia dan kecakapan hidup ini. Penyajian materi selalu disertai pengayaan kimia yang dihubungkan dengan kehidupan sehari-hari siswa. Mengapa demikian? Karena peristiwa yang dijumpai dan dikenal dalam keseharian siswa lebih mudah digunakan untuk mempelajari kimia.