Ilmu Fisika telah melahirkan dua revolusi penting yaitu revolusi industri sejak dibangunnya mesin uap dengan prinsip-prinsip Termodinamika dan kedua revolusi informasi sejak diciptakannya semikonduktor sebagai bagian terpenting dari prosesor dalam komputer.
Merupakan kenyataan sejarah bahwa ilmu fisika adalah dasar utama dan paling penting dalam kemajuan teknologi. Ilmu Fisika juga yang telah melahirkan dan revolusi penting yaitu, Revolusi Industri sejak di bangunnya mesin uap dengan prinsip-prinsip termodinamika dan kedua revolusi informasi sejak di ciptakannya semikonduktor sebagai bagian pejnting dari prosesor dalam komputer.